Finalissi Dokumen Asesmen Kecukupan prodi Administrasi Bisnis POLINES 2023

Dalam kegiatan ini, panitia akan mengumpulkan, mengisi dan menyusun
dokumen-dokumen yang diminta oleh LAMEMBA yaitu Dokumen Kinerja Program
Studi (DKPS), Dokumen Evaluasi Diri (DED) dan mengumpulkan dokumen-dokumen
bukti pelaksanaan segala kegiatan di program studi yang telak dilaksanakan baik dalam
bentuk hardfile maupun softfile. Dokumen yang diperlukan dalam penyusunan ini terdiri
dari 9 kriteria yaitu (1) Visi, Misi, Tujuan, dan Strategi; (2) Tata kelola, tata pamong,
dan kerjasama; (3) Mahasiswa; (4) Sumber Daya Manusia; (5) Keuangan, Sarana,

Rapat Kerja Tahunan Untuk mengevaluasi pelaksanaan kegiatan Tahun dan merencanakan kegiatan Tahun 2024 serta menyusun perencanaan kebutuhan Sarpras dan pengembangan SDM Jurusan

Rapat Kerja Tahunan Untuk mengevaluasi pelaksanaan kegiatan Tahun 2023  dan merencanakan kegiatan Tahun 2024 serta menyusun perencanaan kebutuhan Sarpras dan pengembangan SDM Jurusan Administrasi Bisnis POLINES

PENGEMBANGAN MUTU MODUL INDUSTRY BASED ERA KAMPUS MERDEKA GKM JA-GO (JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS-GO) 2023

Dalam menentukan tema pada konvensi ini GKM JA-GO bersepakat untuk melanjutkan rencana
risalah GKM pada bulan Februari 2022, Temanya yakni: Pengembangan Mutu Modul Industry Based
di Era Kampus Merdeka.
Berdasarkan atas alasan tersebut diatas maka Tema yang diambil GKM JA-GO adalah:
“Pengembangan Mutu Modul Industry Based di Era Kampus Merdeka”

Pages