Pada tahun 2024, Politeknik Negeri Semarang (Polines) meraih juara 4 dalam International Business Administration Competition (IBAC) yang diselenggarakan di Politeknik Negeri Banjarmasin.

 

Mahasiswa Jurusan Administrasi Bisnis, berhasil membawa Politeknik Negeri Semarang (POLINES) menjadi Juara Umum International Business Administration Competition (IBAC) 2023 yang diselenggarakan di Politeknik Negeri Batam.
IBAC 2023 diikuti oleh Politeknik Se-Indonesia. POLINES, menjadi Juara Umum dengan perolehan 3 emas.

Mahasiswa/i yang berhasil membawa POLINES menjadi juara Umum yaitu:

  1. M. Farhan Ario PutraJuara 1 Web Design Competition
  2. Deksa Alenia Isna, Juara 1 Busines Plan Competition
  3. Idha Rizqi Pratiwi, Juara 1 Master of Ceremony Competition
  4. Kharisma SaputriBest Layout Meeting Plan Competition
  5. Faris Muhammad AbiyyuBest Accurate Typing Speed Competition